Kee Yong Pin merupakan pemilik Animonsta Studios dan juga pengarah bersama siri BoBoiBoy.
Dia termasuk di antara sekelompok mantan karyawan Les' Copaque Production (produser serial Upin & Ipin) yang meninggalkan perusahaan animasi untuk mendirikan Animonsta, bersama Anas Abdul Aziz, Safwan Karim, dan Nizam Razak. Selama di Les' Copaque, dia pernah mengisi suara karakter Lim di film Geng: Pengembaraan Bermula.
Peran[]
- Geng: Pengembaraan Bermula - Lim
- BoBoiBoy - Paman Yim, Komputer Ejo Jo, Bagu Gu
Trivia[]
- Nama Kee Yong Pin beberapa kali muncul sebagai cameo sepanjang serial BoBoiBoy:
- Di Musim 1, Episode 1, BoBoiBoy pergi ke Pulau Rintis dengan kereta magnet bernama Yong Pin Aerotrain.
- Dalam BoBoiBoy: The Movie, dua kendaraan pengangkut yang ditampilkan dalam film tersebut adalah truk Semen Yong Pin dan Bus Yong Pin.
- Dalam BoBoiBoy Movie 2, sebuah van sewa dengan nama Yong Pin Car Rent.
Galeri[]
Video[]
Pautan luar[]
- Kee Yong Pin di Wikipedia.
- IMDb